PROPOSAL
KEGIATAN CAPING DAY PERIODE 2010-2011
JURUSAN
KEPERAWATAN
PRODI
KEPERAWATAN LAWANG
OLEH
Badan
Perwakilan Mahasiswa Jurusan Keperawatan
KEMENTRIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA
POLITEKNIK
KESEHATAN MALANG
JURUSAN KEPERAWATAN
PRODI KEPERAWATAN LAWANG
2011
LEMBAR PENGESAHAN
PROPOSAL KEGIATAN
CAPING DAY PERIODE 2010-2011
JURUSAN KEPERAWATAN
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES MALANG
Tahun 2011
Proposal Kegiatan Caping
Day Periode 2010-2011 Mahasiswa Jurusan Keperawatan Politeknik Kesehatan Kemenkes
Malang ini, telah diperiksa dan disetujui pada tanggal
…….…….2011
Ketua Pelaksana Sekretaris
Ade Rama Kamanjaya Lina Mandareni
NIM. 1001200002 NIM. 1001200055
Ketua Badan
Perwakilan Mahasiswa
Jurusan Keperawatan
Ichlasul Amal Shohib
NIM.
0901100066
Mengetahui,
Ketua Prodi Keperawatan Lawang Pembantu Teknik Kemahasiswaan
Nurul Pujiastuti, S.Kep, Ns, M.Kes. Ns. Ririn Anantasari, M.Kep, Sp.Kep.Mat.
NIP. 19740419 1998 03 2 003 NIP. 19700611 1996 03 2 001
PROGRAM STUDI KEPERAWATAN LAWANG
JURUSAN KEPERAWATAN
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES MALANG
Tahun 2011
A. LATAR
BELAKANG
Praktek
Profesi lapangan merupakan salah satu kegiatan yang termasuk di dalam program
pembelajaran pendidikan jurusan keperawatan di Politeknik Kesehatan Kemenkes
Malang. Adapun diadakannya program ini adalah untuk mencetak tenaga kesehatan
yang mandiri, profesional dan berkualitas.
Caping
Day merupakan sebuah acara seremoni untuk mempersiapkan mahasiswa yang akan
menjalani praktek lapangan. Dalam kegiatan Caping Day ini terdapat kegiata
angkat janji, dan ceramah ilmiah khususnya mengenai bidang kesehatan yang
bertujuan agar mahasiswa mengetahui, dan mengerti apa yang menjadi etika, hak
dan kewajiban ketika melaksanakan praktek klinik sehingga diharapkan nantinya
mahasiswa yang akan praktek di lahan ini dapat sungguh-sungguh mengamalkan ilmu
yang dipelajarinya selama berapa tempo waktu selama berada di kampus /
institusi serta menghindari kefatalan dalam memberi asuhan keperawatan dan
pelayanan kesehatan sesuai dengan ilmu yang dibidanginya pada pasien, yang mana
Angkat Janji Mahasiswa langsung dipimpin oleh Direktur kesehatan Depkes Malang
yang disaksikan oleh staf jajarannya yang terkait serta beberapa pihak dari
Rumah Sakit, Klinik, maupun Puskesmas yang telah ditentukan oleh bagian
Akademik yang juga sebagai saksi dari Angkat janji Mahasiswa pada kegiatan
Caping Day tersebut. Dalam kegiatan Caping Day ini terdapat pula partisipasi
orang tua mahasiswa peserta Caping Day dalam memotivasi anak-anaknya untuk
memepersiapkan mahasiswa sebelum mereka benar-benar terjun di masyarakat.
Atas
dasar tersebut diatas, kami bermaksud mengadakan acara “Angkat Janji Mahasiswa”
yang dalam hal ini diistilahkan kegiatan Caping Day Mahasiswa Jurusan
Keperawatan Periode 2010-2011 Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang tahun ajaran
2010-2011.
B. DASAR PEMIKIRAN
Adapun
dasar pemikiran kegiatan Caping Day Jurusan Keperawatan Periode 2010-2011
Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang adalah :
Sesuai
dengan keputusan badan PSDM KEMENTRIAN KESEHATAN untuk melaksanakan kegiatan Caping Day yang bertujuan untuk pelepasan dan
pengucapan janji mahasiswa tingkat I dan II untuk melaksanakan praktek profesi dengan penuh tanggung jawab. Untuk
mendapatkan persetujuan.
C. TUJUAN
Adapun
tujuan kegiatan Caping Day Jurusan Keperawatan Periode 2010-2011 Politeknik
Kesehatan Kemenkes Malang adalah :
1. Tujuan umum
Mengambil janji yang berkaitan dengan etika dan
profesinya sebagai tenaga kesehatan dalam memberikan pelayanan kesehatan kepada
pasien.
2. Tujuan khusus
·
Mahasiswa
mengetahui apa yang menjadi tugas, kewajiban dan etikanya dalam melaksanakan
praktik klinik.
·
Memberikan
motivasi dan mempersiapkan mental mahasiswa agar dapat menjalankan tugas dan
kewajibannya dengan baik
·
Pelepasan
mahasiswa tingkat II Politeknik kesehatan Kemenkes Malang Jurusan Keperawatan
untuk melaksanakan praktek profesi.
·
Pengucapan
janji sebelum melaksanakan praktek profesi agar mahasiswa mempunyai tanggung
jawab dalam menjalankan tugas praktek profesi.
D. TEMA
Adapun tema kegiatan Caping Day Jurusan
Keperawatan Periode 2010-2011 Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang adalah:
“Melalui Angkat Janji Kita
Tingkatkan Pelayanan Keperawatan Yang Profesional.”
E. WAKTU DAN
TEMPAT PELAKSANAAN
Adapun waktu dan tempat kegiatan Caping Day
Jurusan Keperawatan Periode 2010-2011 mahasiswa tingkat I dan II Jurusan keperawatan
di kampus II Lawang (Prodi Keperawatan Lawang) dalam pelaksanaan Caping Day ini
akan dilaksanakan pada :
Hari / Tanggal : Selasa, 26 Juli 2011
Waktu : 08.00 WIB-selesai
Tempat : Hotel Gajah Mada Graha, Jl. Dr. Cipto No.
17 Malang.
Acara
: Caping Day Jurusan Keperawatan
Periode 2010-2011
F. BENTUK
KEGIATAN
Bentuk kegiatan caping Day ini berupa pemasangan
cap / topi bagi mahasiswa perawat putri dan pemasangan tanda pengenal mahasiswa
untuk yang putra yang akan praktek di rumah sakit atau klinik. Kemudian
mahasiswa tersebut secara satu persatu dipanggil kedepan panggung untuk
melaksanakan Angkat Janji mahasiswa atau Ikrar yang dipimpin langsung oleh
Direktur Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang dan disaksikan oleh staf
jajarannya yang terkait serta beberapa pihak dari Rumah Sakit, Klinik, maupun
Puskesmas yang telah ditentukan.
G. RENCANA
ANGGARAN DANA
Adapun Rencana Anggaran Kegiatan Caping Day
Jurusan Keperawatan Periode 2010-2011 Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang ini
kami lampirkan pada lampiran satu.
H. SUMBER DANA
Adapun sumber dana kegiatan caping Day ini
merupakan murni iuran swadana mahasiswa tingkat I dan II Jurusan Keperawatan
Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang yang akan melaksanakan praktek profesi di
lahan yaitu sejumlah 131 mahasiswa (
Peserta Caping Day ) untuk Prodi Keperawatan Lawang (Kampus II)
I. SUSUNAN KEPANITIAAN
Adapun susunan kepanitiaan kegiatan Caping Day jurusan
Keperawatan Periode 2010-2011 Politeknik
Kesehatan Kemenkes Malang ini kami lampirkan pada lampiran dua
J. MATRIK ACARA
Adapun matrik acara kegiatan Caping Day Jurusan
Keperawatan Periode 2010-2011 Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang ini kami
lampirkan pada lampiran tiga.
K. PESERTA
Adapun peserta kegiatan Caping Day Jurusan
Keperawatan Periode 2010-2011 Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang ini adalah
seluruh mahasiswa Prodi DIII Keperawatan Lawang tingkat I dan II di Politeknik
Kesehatan Kemenkes Malang yang akan melaksanakan praktek profesi baik di rumah
Sakit, klinik maupun Puskesmas yang telah ditentukan.
L. UNDANGAN
Adapun undangan Acara Kegiatan Caping Day Jurusan
Keperawatan Periode 2010-2011 Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang yaitu :
1.
Direktur
Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang
2.
Pudir III
Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang
3.
Ketua Jurusan
Keperawatan Politeknik Kesehiatan Kemenkes Malang
4.
Pelaksana
Administrasi Kemahasiswaan Jurusan Keperawatan Politeknik Kesehatan Kemenkes
malang
5.
Ketua Program
Pendidikan Keperawatan Lawang Politeknik
Kesehatan Kemenkes Malang
6.
PTA Akademik
Program Studi Keperawatan Lawang Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang
7.
Dosen-dosen
Keperawatan Lawang Politeknik Kesehatan
Kemenkes Malang
8.
Orang Tua
Mahasiswa Tingkat I dan II Program Studi Keperawatan Lawang Politeknik
Kesehatan Kemenkes Malang
9.
Diklit
M. PENUTUP
Demikian proposal caping day Poltekkes Kemenkes
Malang ini kami buat. Semoga Allah S.W.T memberikan rahmat, ridho, pertolongan
dan ma’unah-Nya agar kami dapat menjalankan
kegiatan ini sebaik-baiknya.
Harapan kami semoga dengan kegiatan ini dapat
bermanfaat bagi Civitas Akademik Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang dan
memberikan masukan guna perkembangan organisasi kemahasiswaan yang berada dalam
lingkup Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang, membawa perubahan ke arah yang
lebih baik.
KEMENTRIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES MALANG
JURUSAN KEPERAWATAN
BADAN PERWAKILAN MAHASISWA JURUSAN
Jl. A. Yani ((0341) 427391 Lawang 65218
Lampiran 1
ANGGARAN DANA
KEGIATAN CAPING DAY PERIODE 2010-2011
JURUSAN KEPERAWATAN
POLITEKNIK KESEHATAN
KEMENKES MALANG
TAHUN 2011
Pemasukan dana
insidental @ Rp 190.000,00 x 131 =
Rp 24.890.000,-
Pengeluaran =
Rp 24.890.000,-
Kesekretariatan
Print proposal =
Rp 25.000,-
Print LHK =
Rp 30.000,-
Fotocopy undangan 174 x Rp 500,- = Rp 87.000,-
Fotocopy anggaran dana 131 x Rp 500 = Rp 65.500,-
Total =
Rp 207.500,-
Bendahara
Kuitansi 6x Rp 2.500,- =
Rp 15.000,-
Total =
Rp 15.000,-
Sie
Acara
Matriks acara & daftar hadir = Rp 10.000,-
Sovenir 131 x Rp 10.000,- = Rp 1.310.000,-
Paduan Suara 25 org =
Rp 500.000,-
Hiburan =
Rp 500.000,-
Orasi ilmiah =
Rp 200.000,-
Total =
Rp 2.520.000,-
Sie
Konsumsi
Snack 350 x Rp 12.000 =
Rp 4.200.000,-
Minum 4 dos x Rp 20.000 =
Rp 80.000,-
Minum 3 dos x Rp 37.000,- =
Rp 111.000,-
Makan panitia 30 x Rp 5.000,- =
Rp 150.000,-
Makan dosen 5 x Rp 5.000,- =
Rp
25.000,-
Minum dosen 5x Rp 1.600,- =
Rp 8.000,-
` Minum panitia 2 dos x 15.000,- =
Rp 30.000,-
Konsumsi dosen
rapat capping day =
Rp 100.000,-
Minum gladi bersih 4 dos x Rp
20.000,- =
Rp 80.000,-
Total =
Rp 4.784.000,-
Sie
Dekorasi dan perlengkapan
Banner = Rp 200.000,-
Penyewaan gedung =
Rp 14.000.000,-
Baterai dan cetak
foto =
Rp 50.000,-
Total = Rp 14.250.000,-
Sie
Humas
Transport Malang 10
x Rp 15.000,- =
Rp 150.000,-
Transport Blitar 5 xRp 25.000,- = Rp 125.000,-
Pulsa =
Rp 50.000,-
Transport humas = Rp 50.000,-
Transport dosen undangan ke hotel =
Rp 150.000,-
Kebersihan Hotel =
Rp 500.000,-
Transport CI 10 x Rp 50.000,- =
Rp 150.000,-
Uang transport ke bank =
Rp 50.000,-
Total =
Rp 1.225.000,-
Pengeluaran
Tak Terduga = Rp 1.888.500,-
Total =
Rp 1.888.500,-
Ketua Pelaksana Sekretaris
Ade Rama Kamanjaya Lina Mandareni
NIM. 100120002 NIM. 1001200055
Mengetahui,
Ketua Badan
Perwakilan Mahasiswa
Jurusan Keperawatan
Ichlasul
Amal Shohib
NIM.
0901100066
Menyetujui,
Pembantu Teknik Kemahasiswaan
Ns. Ririn Anantasari, M.Kep,
Sp.Kep.Mat.
NIP.
19700611 1996 03 2 001
Ketua Prodi Keperawatan Lawang
Nurul
Pujiastuti, S.Kep, Ns, M.Kes
NIP. 19740419 1998 03 2 003
KEMENTRIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES MALANG
JURUSAN KEPERAWATAN
BADAN PERWAKILAN MAHASISWA JURUSAN
Jl. A. Yani
((0341) 427391 Lawang 65218
Lampiran 2
SUSUNAN KEPANITIAAN KEGIATAN CAPING DAY PERIODE
2010-2011
JURUSAN KEPERAWATAN
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES MALANG
Pelindung :
B. Doddy Riyadi, SKM, MM.
Penasihat :
Ir. AAG. Asnom Aswin, MPS
Pembina :
Tri Anjaswarni, S.Kp, M.Kep.
Penanggung Jawab :
Ns. Supono, S.Kep, M.Kep, Sp.KMB.
Nurul Pujiastuti, S.Kep, Ns, M.Kes.
Pelindung :
Ns. Ririn Anantasari, M.Kep, Sp.Kep.Mat.
Ketua Umum :
Ichlasul Amal Shohib
Ketua Pelaksana : Ade Rama Kamanjaya
Sekretaris :
Lina Mandareni
Ni Wayan Dwi R, SST, M.Kes.
Bendahara :
Mega Prisilia Putri
Retno Wulida
Sie
Acara :
Suhandoyo
Oktalia
Amelasari
Arief Bachtiar, S.Kep, Ns, M.Kep.
Sie Konsumsi :
Prio Latiful
Na’fiah Latif
Sulastyawati,
S.Kep, Ns.
Sie Dekdok :
Rendi Sukma
Vondi Eka
Marsaid, S.Kep,Ns.
Sie Humas :
Nurrahman Dwi s.
Yugo Pratomo
Novian Dwi
Dra. Mustayah, M.Kes
Sie Perlengkapan :
Abdul Fauzi
I Made Budi
Sukarya
Albertus Setijono,
SST, S.Pd
KEMENTRIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES MALANG
JURUSAN KEPERAWATAN
BADAN PERWAKILAN MAHASISWA JURUSAN
Jl. A. Yani
((0341) 427391 Lawang 65218
Lampiran 3
MATRIK ACARA
KEGIATAN CAPING DAY PERIODE 2010-2011
JURUSAN KEPERAWATAN
PRODI KEPERAWATAN LAWANG
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES MALANG
TAHUN 2011
No
|
Waktu
|
Acara
|
Pelaksana
|
PJ
|
1
|
08.00-08.30
|
Registrasi
|
|
Suhandoyo,
Ella
|
2
|
08.30-08.40
|
Hiburan Pembuka
·
Tari topeng
|
MC
|
Lina
|
3
|
08.40-09.20
|
Pembukaan sekaligus
menyanyikan lagu
·
Indonesia Raya
·
Hymne Poltekkes Kemenkes
Malang
·
Mars Poltekkes Kemenkes
Malang
|
MC
|
Lina
|
4
|
09.20-09.35
|
Prosesi Sumpah
·
Pemasangan Cap diiringi
Menyanyikan Padamu Negeri
·
Pembacaan
Sumpah/ janji Perawat oleh Direktur
|
KOR
|
Ella,suhandoyo
|
5
|
09.35-09.45
|
Laporan Ketua pelaksana
|
Ketua
bpmj
|
Ade
rama
|
6
|
09.45-10.00
|
Sambutan Ketua
Jurusan
|
Ketua Jurusan
|
Vivi
|
7
|
10.00-10.15
|
Sambutan Direktur
|
Direktur
|
Mega
|
8
|
10.15-10.45
|
Orasi Ilmiah
|
PPNI
|
Ndoyo
|
8
|
10.45-11.00
|
Penyanyian lagu KOR
|
KOR
|
Ella
|
9
|
11.00-11.30
|
Pemaparan program oleh Ketua Jurusan
|
Ketua Jurusan
|
Yayan
|
10
|
|
Pembacaan
Doa
|
|
Fauzi,yugo
|
11
|
|
Penutup
|
|
Ella,ndoyo
|
12
|
|
Hiburan dan
Ramah Tamah
|
|
Vivi,retno
|
13
|
|
Pengumuman
– pengumuman, foto bersama
|
|
Priyo,budi
|
Tidak ada komentar:
Posting Komentar